Lintasrakyat-ntb.com.Woja,- Dalam rangka pembahasan tentang perambatan hutan di So Mila Desa Riwo Kecamatan Woja Kabupaten Dompu, Dinas Lingkungan hidup beserta KPH Ampa Riwo Melaksanakan rapat koordinasi dengan jajaran Camat Woja dan pemerintah Desa Riwo.Kamis (23/6/2022) yang bertempat di kantor Desa Riwo.
Dalam pembahasan tersebut Kepala Dinas Lingkungan hidup Kabupaten Dompu JufriST.MT menjelaskan agar Masyarakat Desa Riwo lebih jelih lagi dalam melakukan perambatan hutan khusus di seputaran So Mila Kecamatan Woja, agar tidak merugikan masyarakat Desa Riwo itu sendiri.
Dalam rangkaian tersebut turut di hadiri oleh Camat Woja Bambang HDY,SH, Dinas Lingkungan hidup Kabupaten Dompu JufriST.MT, KPH Ampa Riwo jumhari s.hut dan masyarakat Desa Riwo, serta Babinsa Desa Riwo Serda syahrir.
Kegiatan tersebut berakhir sekira pukul 10.30 witta dalam keadaan aman dan Kondusif serta lancar. ( Om Jeks)