Banjir bandang menggenangi Desa Soro Barat dan sekitarnya.

Spread the love

Lintasrakyat-ntb.com. Kempo,- Hujan deras dengan intensitas tinggi yang mengguyur Wilayah Kecamatan Kempo dan sekitarnya. Menyebabkan air di sekitar bantaran sungai Wilayah Soro barat meluap dan menyebabkan banjir setinggi Lutut orang dewasa menggenangi Desa Soro barat dan sekitarnya Kecamatan Kempo Kabupaten Dompu Nusa Tenggara Barat.Jumat (3/12/21) sekitar pukul 15.30 witta.

 

Banjir bandang tersebut bukan hanya menggenangi pemukiman warga melainkan merendam puluhan Hektare sawah di Wilayah Kecamatan Kempo, serta melumpuhkan Jalan Lintas Kempo- Calabai.

Pantauan langsung awak media ini di Lokasi Banjir, terlihat Masyarakat Soro Barat dan sekitarnya berusaha menyelamatkan barang- barang berharga, agar tidak hanyut terbawah banjir.

Reporter.     Bustanul Arifin
Editor.          Bustanul Arifin.

Next Post

Diduga mencuri tiga ekor sapi, dua orang warga Kecamatan Hu,u, di amankan Polsek Hu'u.

Sab Des 4 , 2021
Spread the loveLintasrakyat-ntb.com.Dompu, – Jum’at siang sekitar pukul 12.00 Wita, tanggal 3 Desember 2021 terjadi pencurian ternak sapi yang berlokasi di Dusun Lapangan, Desa Marada, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Dari informasi yang diperoleh sebanyak 3 ekor sapi milik Dahyar (48) karyawan PT. STM warga Dusun Tengah, Desa Marada, Kecamatan Hu’u, […]

You May Like