Dompu, NTB – lintasrakyat-ntb.com ~ Respons cepat kembali ditunjukkan oleh jajaran Polsek Pajo setelah menerima laporan warga tenggelam di perairan Pantai Wadu Jao, Desa Jambu, Kecamatan Pajo, Kabupaten Dompu, Jumat (04/04/2025) siang. Begitu informasi diterima, Kapolsek Pajo IPDA Gunawan Husnijaya segera memerintahkan anggota piket bersama Bhabinkamtibmas Desa Jambu, AIPDA Roni […]
Hari: 4 April 2025
Dompu NTB – lintasrakyat-ntb.com ~ Di tengah panasnya terik pagi di Dusun Pade Suka, Desa Kampasi Meci, tampak sosok berseragam coklat tua menyusuri jalan tanah menuju rumah sederhana milik Inaq Muliani, seorang janda yang hidup dalam keterbatasan. Tak sekadar datang sebagai penegak hukum, AIPDA Lalu Sapri Rahman Bhabinkamtibmas Desa Kampasi […]
Dompu, NTB – lintasrakyat-ntb.com ~ Sebagai bentuk dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional Menuju Indonesia Emas 2045, Bhabinkamtibmas Desa Woko Polsek Pajo AIPDA MUNAWIR melaksanakan kegiatan pemantauan panen jagung milik warga binaannya, Bapak Subhan, yang berlokasi di SO Sambi Mboko, Dusun Woko Rahmat, Desa Woko, Kecamatan Pajo, Kabupaten Dompu. Kegiatan […]