Menjamin Keamanan Warga Saat Sholat Tarawih, Polsek Woja Lakukan Pengamanan Disekitar Masjid

Spread the love

Lintasrakyat-ntb.com:-Giat patroli dalam rangka pengamanan terhadap warga yang sholat taraweh di wilayah hukum Polsek Woja,Kegiatan tersebut merupakan langkah yang dilakukan oleh pihak Kepolisian dalam memberikan kenyamanan bagi seluruh masyatakat terutama bagi umat Islam yang melaksanakan sholat taraweh di bulan suci Ramadhan pada Tarawih.Rabu (06/04/2022) 19:15 Witta

Kegiatan pengamanan terhadap warga yang sholat taraweh Tersebut di laksanakan oleh Personil Polsek Woja yang di pimpin langsung oleh kaplsek Woja Woja IPDA ZAINAL ARIFIN, S. IP di dampingi Pawas Kanit Provos Polsek Woja AIPDA YAMIN

Kapolsek Woja IPDA ZAINAL ARIFIN, S.IP menjelaskan kepada Awak Media Lintasrakyat-ntb.com,melalui pesan singkat via WhatsApp pribadinya mengatakan” Adapun Personil yang ikut terlibat dalam Pelaksanaan adalah, Kanit Sabhara Woja AIPTU M. SAIHUN, Kanit Intel Polsek Woja BRIPKA YULIUS ANDERSON, S.Sos, Banit Reskrim Polsek Woja BRIPKA MASRUN, Banit Intel Polsek Woja BRIPKA MUH. RUM, Banit Reskrim Polsek Woja BRIPTU MUCHLIS AGIL TARI, SH, BKTM Desa Nowa AIPDA DAHLAN, BKTM Kel Kandai Dua BRIPKA ABDUL GAFUR dan BKTM Desa Mumbu BRIGADIR AKBAR”

Kapolsek menambahakan.”adapaun kegiatan Patroli di sepanjang rute mulai dari Desa Nowa, Desa Baka Jaya, Desa Matua, Kelurahan Monta Baru, Kelurahan Kandai Dua dan Kelurahan Simpasai,Melaksanakan giat pengamanan ibadah sholat Tarawih di Mesjid Baiturrahman, Khusurul Jannah dan Masjid Subulusalam” terangnya

“Di samping melakukan pengamanan kepada jama,ah tarawi anggota juga Mengatur Lalu lintas dan menolong warga pada saat menyeberangi jalan baik pada saat menuju ke Mesjid maupun pada saat pulang dari Mesjid”jelas kapolsek

Di akhir kalimatnya Kapolsek Woja, IPDA ZAINAL ARIFIN, S.IP mengatakan, Pelaksanaan ibadah sholat Tarawih berjalan dengan aman dan. Situasi arus Lalu lintas pada saat giat ibadah tarawihpun berjalan dgn aman dan terkendali,dan di sela sela anggota lakukan pengamanan Anggota juga menghimbau kepada warga agar selalu patuhi protokol kesehatan karna pandemi civid 19 belum usai” tutup kapolsek.(Om Jeks)

Next Post

Gerak cepat Anggota Polres Dompu, berhasil meringkus Pelaku Pemanahan di Dompu dalam waktu kurang dari 4 Jam

Kam Apr 7 , 2022
Spread the loveLintasrakyat-ntb.com-: sepandai pandai tupai melompat suatu saat akan jatuh juga ke tanah, seperti halnya pelaku Tindak Pidana Penganiayaan dengan cara menggunakan Busur Panah yang terjadi pada Rabu (06/04/2022)Malam 20.00 Wita tadi malam Tindak Pidana Penganiayaan dengan cara menggunakan busur panah ini sangat meresahkan masyarakat Kabupaten Dompu Akhir-akhir ini, […]

You May Like