Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Vaksin Anak Usia Dini dan warga

Spread the love

Lintastakyat-ntb com:-Untuk mempercepat vaksinasi usia dini Babinsa Koramil 06/Manggelewa Kodim 1614/Dompu Serma Suherman dan Babinkamtibmas Desa Doromelo AIPDA Erdan dampingi vaksin siswa dan siswi SDN 11 Manggelewa dan warga binaannya di desa Doromelo Kec.Manggelewa Kab.Dompu sabtu (19/03/2022)

Saat di Kompirmasi oleh Awak media lintasrakyat-ntb.com,Serma Suhermana mengungkapkan bahwa ” vaksinasi Covid 19 kali ini merupakan Vaksin Dosis 1 dan 2 bagi anak usia 6-11 tahun dan beberapa orang warga. Serma Suherman dan Aipda Erdan sesuai tugasnya adalah memantau ketertiban jalannya kegiatan vaksinasi terutama tentang protokol kesehatan saat proses vaksinasi berjalan”, Ungkapnya.

Dalam kegiatan vaksinasi ini di dukung 16 orang tim kesehatan dari puskesmas Soriutu kecamatan Manggelewa di bawah pimpinan dr.Eena dan di bantu bidan desa guna mempercepat kegiatan vaksinasi, selain itu juga para guru ikut ambil andil dalam membantu di tempat pendaftaran agar tidak terjadinya kerumunan siswa dan siswinya. Ungkap Babinsa.

Lanjut Serma Suherman memaparkan bahwa dalam kegiatan vaksinasi tersebut terdapat 134 penerima vaksin 6 orang di antaranya warga umum dan 128 siswa siswi dari 6 orang tersebut semua menggunakan jenis vaksin Sinovac doubledosis Dosis II semntara 128 siswa siswi semuanya menggunakan jenis vaksin Sinovac doubledosis 20 rang Dosis I  dan 108 orang dosis 2

Pelaksanaan kegiatan vaksinasi berjalan kondusif. Anak anak peserta vaksin mematuhi berbagai aturan dan ketetapan yang berlaku sesuai dengan protokol kesehatan yang telah di tentukan.

Danramil 06/Manggelewa Kapten Inf Maturidi melalui Babinsa menyampaikan” Dalam menyukseskan program dari pemerintahan tentang vaksin anak usia dini serta berikan himbauan dan pengertian terhadap wali murid jangan termakan berita hoax di luar sana”. Ungkap Danramil. (Om Jeks)

Next Post

Bhabinkamtibmas Doromelo dan Babinsa Kawal Vaksin Anak Usia Dini dan warga

Sab Mar 19 , 2022
Spread the love Lintasrakyat-ntb.com:-Polsek Manggelewa Polres Dompu- Untuk mempercepat vaksinasi usia dini Bhabinkamtibmas Polsek Manggelewa Polres Dompu Aipda Erdan dan  Babinsa Koramil 06/Manggelewa Kodim 1614/Dompu Serma Suherman dampingi vaksin siswa dan siswi SDN 11 Manggelewa dan warga binaannya tepatnya di desa Doromelo Kec.Manggelewa Kab.Dompu yang di laksanakan di Aula SDN […]

You May Like