Lintasrakyat-ntb.com:-Sumbawa Barat — Seorang pria berinisial AP (22) di Brang Rea diduga melakukan aksi pelecehan seksual kepada seorang perempuan pada, Kamis (06/01/2022) sekitar pukul 16.30 Wita. Peristiwa yang menimpa perempuan inisial IS (21) yang menjadi korban pelecehan seksual terjadi di Lokasi Persawahan Jorok Desa Tepas Sepakat Kecamatan Brang Rea Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) Kapolres Sumbawa […]
KSB
PARA ATLIT PENCAK SILAT plampang lagi- lagi menunjukkan kemampuanya di ajang PORKAB sumbawa melawan atlit senior provinsi yang alhamdulillah berbuah hasil yang manis
Sumbawa, lintasrakyat- NTB – cabang olahraga pencak silat dari kecamatan Plampang membuktikan diri sebagai cabang olahraga yg patut diberikan support di Kabupaten Sumbawa. Hal ini dibuktikan oleh Anak-anak putra Plampang dalam Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) Sumbawa tahun 2021. Para atlit silat dari perguruan Tapak Suci dan Perguruan Matahari ini berhasil meraih beberapa juara di masing […]
Serbuan Vaksin Covid -19 Di KSB Sinergi TNI/Polri Pemda Sasar Sekolah Sekolah.
Lintasrakyat-NTB.Com.Sumbawa Barat, – Pelaksanaan serbuan vaksinasi Covid -19 yang digelar TNI – Polri Dan Pemda kali ini menyasar siswa di Sekolah sekolah salah satunya Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Jln Raya Taliwang Kec. Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat.Jum’at (10/9/21) Saat ditemui,Komandan Kodim 1628/SB Letkol Czi Sunardi S.T.,M.I.P mengatakan, vaksinasi pada anak diharapkan dapat menekan laju […]
Dukung Ketahanan Pangan Kodim 1628/SB Manfaatkan Lahan Kosong Sekitar Makodim
Lintasrakyat-NTB.Com.Sumbawa Barat – Kodim 1628/ Sumbawa Barat memanfaatkan lahan kosong sekitar makodim diberdayakan untuk pertanian penanaman Berbagai Jenis Sayur dan buah, kegiatan tersebut dalam upaya untuk mendukung program Ketahanan Pangan dipimpin (Kapoktuud Dim 1628) Peltu Nur Islam sebagai ketua pelaksana dan pengawasan sehingga lebih terarah serta efektif dalam pelaksanaannya. Terkait hal tersebut Kapoktuud mengatakan, pemanfaatan […]
Tim Current Audit Itdam IX/Udayana Laksanakan Pengawasan Dan Pemeriksaan Di Kodim 1628/SB
Lintasrakyat-NTB.Com. Sumbawa Barat – Tim Pengawasan Current Audit Inspektorat Kodam IX/Udayana dan Kodim 1628/Sumbawa Barat tidak hanya melaksanakan Current audit, juga menggelar kegiatan sosial dengan memberikan tetesan mata kepada masyarakat sekitar makodim 1628/ Sumbawa Barat, TNI – Polri bertempat Makodim 1628/ Sumbawa Barat jalan raya balad kelurahan Bugis Kecamatan Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat. Senin (6/9/21) […]
Ratusan Orang Ikut Vaksin di Kodim 1628/KSB
Lintasrakyat-NTB.Com.Sumbawa – Sekitar 380 orang mengikuti vaksinasi Covid-19 yang digelar Kodim 1628/Sumbawa Barat. Kegiatan ini merupakan wujud nyata peran serta TNI dalam mensukseskan program vaksinasi dalam upaya pencegahan penyebaran Covid-19. Dalam kegiatan tersebut Kodim 1628/SB berkolaborasi dengan petugas kesehatan dari RSUD Asy-Syifa serta didampingi oleh aparat TNI yaitu para Babinsa. “Untuk pelaksanaan vaksinasi hari ini […]